Seni lukis Mural berkembang dengan peralihan generasi ke generasi
Lukisan yang disebut mural pertama di dunia ditemukan di sebuah dinding gua di Chauvet, Perancis. Lukisan di dinding terus bermunculan hingga di zaman Paleolitik Atas seperti yang ditemukan di Mesir pada 3150 SM, di Pompeii pada 100 SM hingga 79 SM dan di Milan pada 1700-1600 SM
Seakan hadir di dalam kehidupan sehari-hari mural atau lukisan diding ini juga banyak yang memberikan ke unikan dan keindahan sebuah kota..
Melirik perkembangannya Mural berkembang dengan kemajuan jaman..seperti mural yang di buat oleh pemural asal kota Depok Jawa barat, Ray Andree yang memiliki konsep Tropical Flora Fauna di bawah fly over Arif Rahman hakim kota Depok. dalam Mural tersebut memberikan sebuah pesan pada seluruh masyarakat kota agar lebih mementingkan kelestarian lingkungan hidup dan menjaga alam sekitar agar kita bisa berkelanjutan memberikan ke asri lingkungan hidup kepada generasi ke generasi berikutnya,tutur” Ray Andree pada wartawan L4 01/01/21
Tidak hanya sebuah pesan yang terlihat di dalam sebuah lukisan dinding tapi,ini adalah seni yang sangat mengapresiasi pada generasi kita,karna setiap detail lukisannya memberikan sebuah keindahan yang membuat kenyamanan masyarakat sekitarnya ..
Dukungan dari Pemkot Depok dan k3D Depok memberikan sebuah sinergi bersama Mural info depok yang mana Ray Andree sebagai koordinatornya
Semoga kedepan makin memberikan Sinergi dan kerja sama yang memberikan dampak yang positif untuk masyarakat kedepannya sangatlah penting bagi seluruh instansi pemerintah untuk memberikan ruang bagi masyarakat khususnya pekerja seni untuk lebih berkarya untuk terwujudnya lingkungan yang bersih dan sehat.
Berita dengan Judul: Seni Mural Menginpirasi Keindahan Kota pertama kali terbit di: Berita Terkini, Kabar Terbaru Indonesia – Liputan4.com oleh Reporter : Hendri Kusuma