Berita  

Puluhan Pemudik di Isolasi Setelah Rapid Test Dinyatakan Reaktif

puluhan-pemudik-di-isolasi-setelah-rapid-test-dinyatakan-reaktif

Liputan4 com. Kalianda, Lampung Selatan

Menjelang arus balik mudik idul fitri 1442 H, pemerintah kabupaten lampung selatan melalaui dinas sosial bersama Tagana lampung selatan melaksanakan bakti sosial mempersiapkan tempat isolasi bagi para pemudik yang melakukan arus balik ke pulau jawa, Minggu (18/05/2021).


Adapaun kegiatan yang di lakukan tagana lampung selatan, membersihkan kamar- kamar yang di peruntukan bagi pemudik yang setelah dilakukan sweb ternyata hasilnya reaktif ataupun positif virus Covid-19.

Puluhan Pemudik di Isolasi Setelah Rapid Test Dinyatakan Reaktif

Berlokasi di wisma atlit pemkab Lampung Selatan, telah menyediakan 31 kamar bagi para pemudik atau arus balik yang melakukan isolasi,

Sumber yang di peroleh awak media
selama diadaknnya penyekatan dan pemeriksaan para pemudik nyampai hari ini sudah ada 18 orang pemudik,yang terjaring di pos Check point karena reaktif.

Terjaringnya para pemudik di ambil dari titik-titik posko penyekatan di wilayah pemkab lampung selatan, Setelah itu para pemudik di bawa ke tempat isolasi di rusun wisma atlit, yang rencana di lakukan selama 5 hari untuk isolasi.

Hadi korwil tagana lamsel saat melakukan persiapkan tempat isolasi di wisma atlit menuturkan,
“Ada 18 orang menempati kamar- kamar yang telah di siapkan untuk tempat isolasi para pemudik” ucapnya

Berita dengan Judul: Puluhan Pemudik di Isolasi Setelah Rapid Test Dinyatakan Reaktif pertama kali terbit di: Berita Terkini, Kabar Terbaru Indonesia – Liputan4.com oleh Reporter : Sri Widodo