Berita  

Personil Koramil 13 Wotu Lakukan Pendampingan Vaksinasi Covid19 Untuk Siswa Sekolah Dasar

personil-koramil-13-wotu-lakukan-pendampingan-vaksinasi-covid19-untuk-siswa-sekolah-dasar

Luwu Timur – Program Vaksinasi Covid19 Untuk usia 6-11 Tahun yang digelar oleh Puskesmas Wotu yang terjadwal di beberapa sekolah dasar di Kecamatan Wotu, Kabupaten Luwu Timur.

Babinsa koramil 13/wotu Serka Hari susanto bersama Serda Herman Subrobo, melaksanakan Pendampingan kegiatan vaksin covid19 yang dilaksanakan oleh Puskesmas Wotu bertempat di SDN 127 Maramba. Rabu, (19-1-2022).


Dalam kegiatan tersebut Serda Herman memberikan motivasi dan semangan kepada parasiswa untuk melaksanakan suntik vaksin covid19

“Kita berikan motivasi untuk siswa yang mau vaksin. Agar para siswa bersemangat untuk suntik vaksin”. Jelasnya

“Kita harapkan kiranya semua siswa mau untik di vaksin agar bisa mengikuti pembelajaran tatap muka kedepan”. Tutup Herman

 

Berita dengan Judul: Personil Koramil 13 Wotu Lakukan Pendampingan Vaksinasi Covid19 Untuk Siswa Sekolah Dasar pertama kali terbit di: Berita Terkini, Kabar Terbaru Indonesia – Liputan4.com oleh Reporter : Biro Luwu Timur