Peraturan Baru Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2021, Peserta Dianjurkan Segera Daftar

peraturan-baru-pendaftaran-utbk-sbmptn-2021,-peserta-dianjurkan-segera-daftar

Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2021 resmi dibuka hari ini, Senin, 15 Maret 2021 dan akan ditutup pada tanggal 1 April 2021. Yang menarik, pendaftaran tahun ini cukup berbeda dengan pendaftaran pada tahun-tahun sebelumnya. Karena ada peraturan baru yang harus diikuti oleh calon mahasiswa baru 2021.

Baca juga: UPDATE! Pendaftaran UTBK 2021 Resmi Dibuka Hari Ini, Simak Syarat dan Tahapannya!


Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, lulusan tahun 2019 dan 2020 juga masih bisa mengikuti jalur SBMPTN ini. Namun yang membedakan adalah peraturan barunya tersebut.

Dikutip dari Surat Edaran Tim Pelaksana LTMPT Nomor 07/SE.LTMPT/2021, bagi peserta UTBK-SBMPTN 2021, yang lulus tahun 2019 dan 2020 LTMPT menganjurkan untuk mendaftar UTBK-SBMPTN 2021 pada tanggal 15 hingga 20 Maret 2021. Mengapa hanya dibatasi lima hari?

Lulusan 2019, 2020, dan Yang Tidak Ikut SNMPTN

Hal ini diungkapkan oleh Bapak Mohammad Nasih selaku Ketua Tim Pelaksana LTMPT. Bahwasannya peserta UTBK-SBMPTN 2021 yang merupakan lulusan 2019 dan 2020 datanya tidak akan tertumpuk nantinya. Hal ini juga berlaku bagi siswa kelas 12 yang tidak mengikuti SNMPTN, mereka dianjurkan untuk mendaftar SBMPTN terlebih dahulu.

Peserta SNMPTN

Sementara itu, peserta SNMPTN dianjutkan untuk mendaftar SBMPTN setelah pengumuman SNMPTN selesai dilaksanakan, yakni pada tanggal 22 Maret 2021. Karena apabila peserta SNMPTN mendaftar sebelum hasil SNMPTN diumumkan, maka keikutsertaannya di SBMPTN tidak akan diproses dan uang pendaftarannya juga tidak akan dikembalikan.

Jadi, catatan penting nih buat kamu peserta SNMPTN yang mau ikut daftar UTBK-SBMPTN nih. Pastikan kamu daftar setelah tanggal 22 Maret 2021!

Baca juga: 10 Cara Ampuh dan Cepat untuk Menyerap Materi UTBK 

Jadwal UTBK-SBMPTN 2021

  • Pendaftaran UTBK-SBMPTN: 15 Maret – 01 April 2021
  • Pelaksanaan UTBK Gelombang I: 12 – 18 April 2021
  • Pelaksanaan UTBK Gelombang II: 26 April – 02 Mei 2021
  • Pengumuman Hasil SBMPTN: 14 Juni 2021

Biaya UTBK

Biaya pendaftaran UTBK-SBMPTN 2021 adalah sebagai berikut:

  • Rp200.000,- (dua ratus ribu rupiah) untuk kelompok ujian Saintek atau Soshum.
  • Rp300.000,- (tiga ratus ribu rupiah) untuk kelompok ujian Campuran.
  • Biaya UTBK dapat dibayarkan melalui Bank Mandiri, BNI, BTN, atau BRI.
  • Biaya yang sudah dibayarkan tidak dapat ditarik kembali dengan alasan apa pun.
  • Calon peserta Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP Kuliah) yang dinyatakan lolos persyaratan tidak dipungut biaya

Baca juga: Kisi-Kisi Materi TPS UTBK, Permudah Kamu Lolos SBMPTN 2021!

Tetap semangat dan jaga kesehatan dengan selalu mematuhi protokol kesehatan! Jangan lupa untuk follow InstagramLinkedInFacebookTwitterYoutube, dan Official Account LINE supaya nggak ketinggalan berita dan informasi menarik yang selalu di-update setiap harinya!

The post Peraturan Baru Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2021, Peserta Dianjurkan Segera Daftar appeared first on Campuspedia News.

ROKOKBET

situs toto

situs toto

situs toto

situs toto

Scatter Hitam

Situs Toto

ROKOKBET

situs toto

https://cahayailmusosial.com/ https://decoramos.es/ https://hiliftelevators.com/ https://www.dexpert.co.id/ Slot777