Berita  

Penampilan Ciamik Dhafi dan Anis di Kejurkot III Dancesport IODI Banjarmasin

penampilan-ciamik-dhafi-dan-anis-di-kejurkot-iii-dancesport-iodi-banjarmasin

Liputan 4.com, Banjarmasin-Setelah lama tak ada lomba, Ikatan Olahraga Dancesport Indonesia (IODI) Kota Banjarmasin mengadakan lomba Kejuaraan Kota III memperebutkan piala Ketua KONI Banjarmasin, Minggu (18/7/2021) siang,

Pada lomba ini puluhan dancer muda Kota Banjarmain menampilkan penampilan terbaik mereka pada kelas latin, hip hop dan juga tradisional. Mereka berlaga di 17 nomor pertandingan dan atlet kota yang ikut sebanyak 31 orang.


Kali ini, Radhika Dhafi Pratama, mampu bersaing diperhelatan Kejuaraan Kota (Kejurkot) Ikatan Olahraga Dancesport Indonesia (IODI) Banjarmasin. Gelar juara dua dan juara tiga berhasil disematkan di even tersebut yang dibuka langsung Ketua KONI Banjarmasin H Hermansyah, Minggu (18/7), Hotel di Banjarmasin

Penampilan Dhafi yang berpasangan dengan Anisa Rahadatul Aissy, cukup menarik perhatian. Bersaing dengan para peserta lainnya, tampil percaya diri dan meyakinkan.

Alhasil, Dhafi yang merupakan buah hati pasangan Euis Aulia SKom dan Abdul Wahid S Kom, meraih predikat juara dua di nomor Line Dance CCC. Kemudian juara tiga di nomor FFA Cha Cha Cha, juara tiga FFA Jive, dan juara tiga Line Dance Jive.

Persiapan Dhafi sangat singkat. Namun hasil juara dua dan tiga sudah cukup lumayan,” ungkap manajer RDP Agency, Opy Sopiani SH, kemarin.

Setelah ini, lanjutnya, seluruh atlet binaan RDP kembali melakukan latihan intensif dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. “Latihan ini, juga rangkaian persiapan atlet guna mewakili Banjarmasin pada Porprov 2022 di Kandangan,” tuturnya.

Sebelum mengikuti Kejurkot Dancesport III Banjarmasin ini, Dhafi juga menorehkan prestasinya di panggung catwalk di Kalsel. Saat itu, meraih juara 2 busana casual sasirangan dan full colour pada Falestine Festival Fever yang digelar, Minggu (4/7/2021) di Q Mall Banjarbaru.

Dhafi dan Anis juga meraih juara 3 dan Harapan 3 untuk Casual Jeans kategori 4-7 tahun 8-13 tahun dan 14 tahun dewasa. Hebatnya lagi, kedua model cilik ini adalah sepupu dan juga tergabung dalam Radika Dhafi Pratama (RDP) Kid Style sebuah klub dansa yang juga dibawah naungan RDP Modelling Agecy. “Selain atlet dancesport, Dhafi juga menekuni dunia model,” sebutnya.

Ketua KONI Kota Banjarmasin H Hermansyah yang hadir sekaligus membuka acara lomba mengatakan diadakannya kejurkot III memperebutkan piala umum Ketua KONI Banjarmasin.
“Kegiatan atau pertandingan hari ini salah satu dari ajang untuk seleksi nanti atau test case Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) 2022 di HSS,” paparnya.

Penampilan Ciamik Dhafi dan Anis di Kejurkot III Dancesport IODI Banjarmasin
Penampilan peserta Dance Sports saat berlaga (poto Aduy)
Bagaimana Reaksi Anda?
Suka
Suka
0
Waww
Waww
0
Haha
Haha
0
Sedih
Sedih
0
Lelah
Lelah
0
Marah
Marah
0

Berita dengan Judul: Penampilan Ciamik Dhafi dan Anis di Kejurkot III Dancesport IODI Banjarmasin pertama kali terbit di: Berita Terkini, Kabar Terbaru Indonesia – Liputan4.com oleh Reporter : Tornado

ROKOKBET

situs toto

situs toto

situs toto

situs toto

Scatter Hitam

Situs Toto

ROKOKBET

situs toto

https://cahayailmusosial.com/ https://decoramos.es/ https://hiliftelevators.com/ https://www.dexpert.co.id/ Slot777