Ketua Pemuda dan Jajaran Milenial Lahomi Berterima Kasih Kepada Bupati Terpilih

INFAKTA.COM – Pada hari kamis 04 maret 2021, Wakil bupati sekaligus bupati terpilih Khenoki Waruwu, bersama dengan dinas PUPR nias barat, datangi langsung jembatan bolago di desa lolowau lahomi yang telah tertimpa bencana ambruk, dan akan di tangani secepatnya

Kepala desa dan seluruh masyarakat desa lolowau lahomi serta pemuda milinial kecamatan lahomi berterima kasih atas kunjungan Bupati terpilih atas bencana ambruknya jembatan bolago di desa lolowau kecamatan lahomi kabupaten nias barat


Bupati terpilih Khenoki Waruwu, yang sedang menjabat sebagai wakil bupati nias barat saat ini menyampaikan bahwa dalam waktu cepat akan di lakukan penanganan darurat

Ketua pemuda milenial beserta jajaran Afektif Hia sangat berterima kasih atas kunjungan wakil bupati sekaligus bupati terpilih di kabupaten nias barat

Kepala desa lolowau Hasara Daeli, sangat berterima kasih atas kunjungan bupati terpilih melihat langsung jembatan ambruk ini

Dan ini adalah salah satu bukti bahwa bupati terpilih benar-benar merasakan apa yang di rasakan masyarakatnya