Berita  

Juzrih Pimpin Rapat Penyusunan Pengurus KKSL Lutim Masa Khitmat 2022-2026

juzrih-pimpin-rapat-penyusunan-pengurus-kksl-lutim-masa-khitmat-2022-2026

Luwu Timur – Sesudahnya Pemilihan Ketua Umum Kerukunan Keluarga Sasak Lombok (KKSL) Kabupaten Luwu Timur, Prov. Sulawesi Selatan kini dilanjutkan untuk pembentukan pengurus harian, bertempat di Bindres, Kecamatan Tomoni, 21 Juni 2022.

 


Rapat Pembentukan Pengurus Umum di pimpin langsung oleh ketua KKSL terpilih Juzrih. Dalam kegiatan dihadiri oleh Tokoh Keagamaan, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda Suku sasak.

Juzrih Pimpin Rapat Penyusunan Pengurus KKSL Lutim Masa Khitmat 2022-2026

Juzrih selaku ketua Umum terpilih KKSL menyampaikan bahwa rapat ini untuk menyusun setruktur pengurus harian.

“Hari ini kita akan menyusun selaku pengurus harian KKSL Luwu Timur, bila setruktur ini sudah lengkap maka akan kita agendakan kedepat untuk pelantikan semua pengurus KKSL”. Ujarnya

 

Dalam kegiatan ini untuk mengisi, Dewan Penasehat, Dewan pengurus harian,Bidang-Bidang. Hasil dari rapat penyususunan akan disampaikan kepada Keluarga Sasak di Luwu Timur.

 

 

Berita dengan Judul: Juzrih Pimpin Rapat Penyusunan Pengurus KKSL Lutim Masa Khitmat 2022-2026 pertama kali terbit di: Berita Terkini, Kabar Terbaru Indonesia – Liputan4.com. oleh Reporter : Biro Luwu Timur