MAKASSAR, – Tim Penggerak PKK Kota Makassar, Pokok kerja (Pokja ) 1, menggelar sosialisasi pembinaan pola asuh anak dan remaja di Baruga Anging Mammiri Rujab Walikota Makassar , Selasa…
News
Naoemi Octarina Kukuhkan Bunda PAUD se Sulsel, Ini Pesan Plt Gubernur
Makassar – Bunda PAUD Sulawesi Selatan (Sulsel), Naoemi Octarina, mengukuhkan 24 Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten/Kota, di Ruang Rapat Pimpinan Kantor Gubernur Sulsel, Selasa, 24 Agustus 2021. Pengukuhan…
Gelar Dialog Interaktif, Penandatangan Nota Kesepahaman Dishut Sulsel Dengan RRI Makassar
Makassar – Dinas Kehutanan (Dishut) Provinsi Sulawesi Selatan (Prov. Sulsel) mengggelar dialog interaktif di Ekowisata Mangrove Lantebung, Kelurahan Bira, Kecamatan Tamalanrea, Makassar, Selasa, 24 Agustus 2021. Kegiatan yang disiarkan secara…
Plt Gubernur Hadiri Wisuda 464 Mahasiswa IAIM Sinjai
Makassar – Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, menghadiri wisuda sarjana dan pasca sarjana, yang dilaksanakan di Gedung Auditorium H Amir Said, Kampus Institut Agama Islam Muhammadiyah (IAIM)…
Sejumlah Pengacara di SulSel Siap Dampingi Sukmawati Korban Penganiayaan di Gowa
GOWA— Lembaga Bantuan Hukum Lentera Merah Putih (LMP) Sulawesi Selatan sekitar 100 pengacara untuk mendampingi Sukmawati Karyawan yang selaku korban ditetapkan sebagai tersangka dalam insiden penganiayaan pada Tanggal 7 Juli…
RSKD IA Fatimah Buka Layanan Vaksinasi Covid-19 Bagi Ibu Hamil
Makassar – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) terus menggenjot pelaksanaan vaksinasi Covid-19. Hal itu sejalan dengan program Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, dalam upaya Sulsel Kebut Vaksinasi. Kali ini,…
Plt Gubernur Buka Vaksin Halal dan Aman di Lapas Kelas 1 Makassar
Makassar – Plt Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) membuka kegiatan Vaksin Halal dan Aman, di Lapas Kelas 1 Makassar, Jumat, 27 Agustus 2021. Sebanyak 700 warga binaan divaksin. Dalam kegiatan ini juga…
Plt Ketua PKK Sulsel Turut Bagi Hadiah Bagi Ibu yang Baru Melahirkan
Makassar – Plt Ketua Tim Penggerak PKK Sulawesi Selatan (Sulsel), Naoemi Octarina, melakukan peninjauan pelayanan vaksinasi Covid-19 bagi ibu hamil di RSKD IA Fatimah, Jalan Gunung Merapi, Makassar, Jum’at, 27 Agustus…
Kepala BPPMPV KPTK Temui Abdul Hayat, Ijin Gunakan Aset Pemprov Sulsel
Makassar – Kepala Balai Pengembangan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi Bidang Kelautan Perikanan Teknologi Informasi dan Komunikasi (BPPMPV KPTK), Prof Dr Irwan, menemui Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel, Abdul Hayat Gani, Jumat, 27…
Walikota Makassar “Danny”. Lantik Sekaligus Mengambil Sumpah 15 Camat Di Anjungan Pantai Losari
MAKASSAR, – Walikota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto, kembali melakukan rotasi dengan melantik dan mengambil sumpah 15 Camat se Kota Makassar. Para camat yang dilantik sebelumnya bertugas sebagai master Covid,…
Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan Temui Plt Gubernur Sulsel, Ini yang Dibahas
Makassar – Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Anggoro Eko Cahyo, menyampaikan terima kasih atas dukungan Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, dalam beberapa langkah program yang dilakukan BPJS ketenagakerjaan. Hal itu diungkapkan…
667 Civitas Akademika UIN Alauddin Makassar Rasakan Mudahnya Layanan Vaksinasi Melalui Mobile Vaccinator
Makassar – Sebanyak 667 civitas akademika Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar mendapatkan layanan vaksinasi Covid-19. Kegiatan yang dikemas dengan tema Ayo Vaksin itu berlangsung sehari, di program studi Pendidikan Dokter…
Perekrutan Panitia Pemilihan Kepala Desa Cendana Hijau Di Buka Satu Hari Tanggal 28 Agustus 2021
Luwu Timur- Pemilihan Calon Kepala Desa Cendana Hijau, Kecamatan Wotu akan segera di gelar dan perekrutan Calon Panitia Pemilihan Kepala Desa Cendana Hijau dimulai tanggal 28 Agustus 2021. Desa Cendana…
Tinjau Vaksinasi Massal di SD Lentera, Kapolri Ajak Masyarakat Papua untuk Lakukan Vaksin
JAYAPURA | Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali meninjau sentra Gebyar Vaksinasi Massal di SD Lentera, Kampung Harapan,…
Dua Produk Air Mineral Dikemas PDAM Jayapura Akan Digunakan Pada PON XX Papua
JAYAPURA | Dua (2) Produk Air Kemasan Kebanggaan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Jayapura Papua Robongholo dan Nanwani akan di tampilkan pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX dan Peparnas XVI…
Selain Serahkan Oksigen dan Generator, Kapolri Juga Serahkan Bansos Dari Presiden Jokowi
JAYAPURA | Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyerahkan bantuan satu unit Oksigen Generator untuk penanganan dan pengendalian Covid-19 di Papua. Bantuan satu unit Oksigen dan Generator diserahkan langsung oleh Kapolri…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.