Mantan Putri Kerajaan Jepang, Mako, dikabarkan telah mendapat pekerjaan di salah satu museum terbaik di dunia, Metropolitan Museum of Art, sejak pindah ke New York November 2021. Dilansir Japan Times,…
Berita
Foto-Foto Ini Merekam Beragam Sisi Kehidupan di Tengah Kecamuk Perang Ukraina
Direktur fotografi VICE, Daniel Vergara, dikirim meliput ketegangan di Ukraina untuk VICE News Tonight. Selama dua minggu, dia dan kru VICE menyaksikan betapa mengerikannya pertempuran di Ukraina selatan. “Hidup terus…
Instagram Dianggap Gagal Lindungi Pengguna Perempuan dari DM Mesum
Organisasi nirlaba Inggris Center for Countering Digital Hate (CCDH) menemukan satu dari 15 pesan DM yang diterima tokoh perempuan sarat akan pelecehan, dan 90 persen di antaranya tak ada tindak…
Kuburan Massal Ditemukan di Ukraina, Militer Rusia Diterpa Dugaan Genosida
Dunia baru-baru ini dikejutkan dengan adanya kuburan massal yang terletak dekat gereja di kota Bucha, hanya berjarak sekitar satu jam perjalanan mobil dari ibu kota Kiev. Ratusan mayat juga ditemukan…
Korsel Pertahankan Aturan Kolot, Seniman Tato Dilarang Beroperasi Jika Bukan Dokter
Mahkamah Konstitusi Seoul telah mempertegas larangan tato untuk seluruh warga negara Korea Selatan pada Kamis 31 Maret 2022. Keputusan tersebut sontak menuai protes keras dari kalangan seniman tato dan pencinta…
Tokyo Mencabut Aturan Warna Rambut dan Pakaian Dalam Bagi Pelajar SMA
Sebagian besar sekolah di Jepang mengatur penampilan dan perilaku murid di dalam kelas. Rambut harus hitam dan warna pakaian dalam harus putih hanyalah sedikit contoh dari sekian banyaknya peraturan yang…
Sukses Rebut Chernobyl, Pasukan Rusia Malah Mundur Sendiri Karena Terpapar Radiasi
Pejabat Ukraina mengabarkan pasukan Rusia akhirnya meninggalkan lokasi Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chernobyl setelah sebulan lebih menguasai wilayah tersebut. Kabar ini dikonfirmasi Energoatom, perusahaan tenaga nuklir milik negara Ukraina, pada Kamis…
Korea Selatan Menuduh Korut Bohong Soal Peluncuran Rudal Raksasa
Pekan lalu, Korea Utara mengatakan pihaknya telah berhasil uji coba rudal balistik antarbenua (ICBM). Ini hanyalah upaya terbaru Pyongyang mengembangkan persenjataan dengan kemampuan yang lebih kuat dan bisa menjangkau hingga…
Guru Madrasah Tewas Digorok Gara-Gara Mimpi Bocah Soal Penistaan Agama
Berawal dari mimpi seorang anak, guru madrasah di Pakistan meregang nyawa di tangan kenalannya. Mimpi tersebut mengesankan korban, bernama Safoora Bibi, telah menghina Nabi Muhammad SAW. Dalam mimpi tersebut, pelaku…
Gereja Ortodoks Memberi Perlindungan Bagi Umat Muslim yang Kabur dari Ukraina
Sehari sebelum ulang tahun kelimanya, putra Qamar Mahadi tak bisa berhenti menangis. Dia ketakutan mendengar suara mesin cukur yang mengingatkannya pada perang. “Dia tidak mau tidur, jadinya saya tidak bisa…
Kasus Remaja Bunuh Seluruh Keluarganya, Polisi Tuding Terpengaruh Game PUBG
Aksi pembunuhan sadis yang menewaskan ibu dan ketiga anaknya awal tahun ini telah menggegerkan warga kota Lahore, Pakistan. Ada kekhawatiran peristiwa nahas yang menimpa keluarga Naheed Mubarak juga dapat terjadi…
Pakar Menelisik Penyebab Boeing 737-800 di Tiongkok Menukik Sebelum Jatuh
Pesawat yang ditumpangi 132 orang menukik tajam sebelum menabrak kawasan pegunungan Provinsi Guangxi di Tiongkok selatan, menjadikannya kecelakaan pesawat terburuk di negara itu sepanjang satu dekade terakhir. Kemungkinan adanya korban…
Pengedar Afghanistan Selundupkan Narkoba Pakai Katapel Raksasa
Di atas gundukan tanah, seorang lelaki tampak menaruh sesuatu pada katapel raksasa. Dua temannya lalu menarik tali sekuat tenaga hingga bungkusan plastik kecil terlempar ke udara. Sementara itu, dua laki-laki…
Kalian yang Peduli Saham, Perhatikan Ini: Harga Gandum Melesat di Wall Street
Teucrium Wheat Fund terpaksa menghentikan sementara pembukaan saham baru menyusul tingginya permintaan investor. Jumlah saham yang ditawarkan sangat terbatas—hanya 7,4 juta—sehingga ETF mencapai ambang batasnya ketika semakin banyak investor tertarik…
Berbagai Cara Licik Konglomerat Rusia Agar Kapal Pesiar Mewah Mereka Tak Disita
Prancis masuk deretan negara Barat yang menjatuhkan sanksi dan mengecam keputusan Rusia menyerang Ukraina akhir Februari lalu. Pihak berwajib menyita superyacht bernilai Rp1,7 triliun yang diduga kuat milik salah satu…
Aturan Absurd di Sekolah Jepang: Rambut Murid Perempuan Dilarang Dikuncir Kuda
Sistem pendidikan Jepang terkenal akan aturan penggunaan seragam yang ketat. Panjang kaus kaki tidak boleh kurang dari yang telah ditentukan. Rambut siswi wajib lurus dan berwarna hitam. Semuanya harus benar-benar…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.