TIMIKA | “Suba Jou” Kalimat yang mengadung makna persatuan hingga kini kita masih dengar, dan menjadi simbol ungkapan penghormatan bagi suku Biak Numfor dan Raja Ampat. Ungkapan Suba Jou dapat…
Berita Timika
Support Kebersihan Kota dan Venue, Bidang I Sub PB PON XX Bersihkan Venue
TIMIKA | Jelang pesta akbar PON XX 202, kesiapan sarana dan prasarana serta perlu didukung oleh kebersihan wajah Kota penyelenggaraan. Selaku tuan rumah penyelenggaraan PON XX Klaster Mimika. Apel bersama…
Hadapai Persaingan Global Saat Ini, GMKI Komisariat Timika Gelar ” Leadership Champ” Bagi Kader
TIMIKA | Guna menjawab presensi Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) di Bumi Amungsa Tanah Kamoro, maka GMKI Komisariat Timika melaksanakan kegiatan “Leadership Camp” selama dua hari, dari tanggal 11 –…
Tingkatkan SDM dan SDA, IKADI Gandeng Ormas Islam Gelar Diklat Dai
TIMIKA | Tugas para Dai dalam menyampaikan pesan dan nasehat serta ketakwaan kepada umat tentu sangatlah mulia, kemulian itu tentu harus juga dibekali dengan kemampuan sumber daya Manusia (SDM) para…
Memiliki Narkotika Jenis Sabu, Sorang Warga Diringkus Oleh BNN Mimika
TIMIKA | Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Mimika, Papua, meringkus seorang warga timika yang diduga sebagai pengedar Narkotika, jenis Sabu. Penangkapan kepada warga yang berinisial A (33) tahun warga…
Bakal Hadapi Sejumlah Pemain Timnas, Tim Cabor Futsal Optimis Raih Medali Emas di Ajang PON XX Papua
TIMIKA | Salah satu Cabor yang bakal mempersembahkan medali emas untuk Papua di ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua datang dari tim Cabor Futsal Papua, sesuai dari target yang…
Besok Humas PPM Sub PB PON Klaster Mimika Bakal Gelar Bimtek Jurnalist Sport
TIMIKA | Bidang Hubungan Masyarakat, Pelayanan dan Penyiaran Media (Humas PPM) Sub PB PON Klaster Mimika, akan menggelar pelatihan jurnalistik sport khusus untuk peliputan PON. Pelatihan dan Bimtek Jurnalist akan…
Datangkan Pengemudi Bus PON Dari Luar Papua, Saleh Alhamid: Harusnya Rekrut Warga Lokal
TIMIKA | Perekrutan sopir Bus dari luar Papua mendapat kritikan dari sejumlah warga, khususnya warga Kabupaten Mimika, Papua di sejumlah laman group, baik Facebook dan Whatsaap. Warga Mimika mempertanyakan mekanisme…
Berikan Batas Waktu 2 Minggu, Lembaga Masyarakat Adat Tsingwarop Tunggu Sikap Freeport
TIMIKA | Lembaga Masyarakat Adat (LMA) yang berhimpun di (Tsingwarop) terus berupaya memperjuangkan haknya, atas dasar kepemilikan hak Ulayat 3 kampung yakni Tsinga, Waa/ Banti, dan Aroanop. Markus Beanal selaku…
Panpel Pesparawi XIII Gelar Pertemuan Persiapan Technical Meeting V
TIMIKA | Panitia Pelaksana Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) XIII Se Tanah Papua menggelar pertemuan persiapan Technical Meeting V di Kabupaten Mimika yang dilangsungkan Kamis (2/9) di Sekretariat Pesparawi XIII….
Dipertanyakan, Habiskan Anggaran Rp 40 Miliar Untuk Bangun Lahan Parkir Mimika Sport Center
TIMIKA | Anggaran fantastis digelontorkan untuk membangun halaman parkir Mimika sport center menelan dana hingga Rp 40 miliar, namun ironisnya, hingga saat ini pekerjaan – Nya belum juga rampung padahal…
Tiba di Jayapura, Panglima TNI dan Kapolri Kunjugi Gebyar Vaksinasi
JAYAPURA| Kunjugan Kerja Panglima TNI dan Kapolri serta Menpora ke Jayapura, Papua, didampingi oleh wali kota Jayapura Jumat, (27/08/2021). Setibanya di Jayapura Panglima TNI dan Kapolri langsung mengunjungi Gerai Vaksinasi…
Kunker Panglima TNI dan Kapolri ke Timika, Dandim 1710/Mimika Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan
TIMIKA | Guna mengantisipasi Hal-hal yang tidak diinginkan terkait keamanan selama pelaksanaan kunjungan kerja Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto beserta Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo ke wilayah Kabupaten …
Akibat Membludaknya Pendaftaftaran Relawan PON, Panitia SDM Akhirnya Menunda Pendaftaran Tahap II
TIMIKA | Akibat dari Antusias – Nya jumlah pendaftar untuk menjadi Relawan, Liaison Office (LO), dan Work Force (WO) gelombang kedua di hari ini, Senin (23/08) membuat panitia penerimaan yang…
Meski Peserta Terbatas Akibat Pandemi, Dandim 1710/Mimika Hadiri Upacara HUT RI Ke – 76
TIMIKA | Upacara dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76 tahun 2021 di Kab. Mimika dilaksanakan di lapangan Kantor Pusat Pemerintahan SP3, Distrik Kuala Kencana, Kabupaten….
Ponpes Hidayatullah Gelar Upacara 17 Agustus
TIMIKA | Dalam rangka memperingati hari ulang tahun (HUT) kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke 76, Yayasan Pondok Pesantren Hidayatullah Timika melakukan pengibaran bendera. Upacara yang diselenggarakan terbatas akibat pandemi covid-19….
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.