Berita  

Gerak Cepat, Polsek Kotarih Tracer 9 Orang Karyawan PT. Cinta Rakyat

gerak-cepat,-polsek-kotarih-tracer-9-orang-karyawan-pt.-cinta-rakyat

Liputan4.com, Sergai – Terkonfirmasi covid-19, Bhabinkamtibmas Polsek Kotarih, Polres Sergai, Polda Sumut, melaksanakan Tracer terhadap teman Hermanto Manurung (44) warga,Dusun Sihulambu XIV Desa Suka Damai Kec.Sei Bamban Kab.Sergai Yang sehari-hari Sebagai BKO Pengamanan Perk.PT.Cinta Raja Di Kec.Silinda.

Kasubag Humas Polres Sergai, AKP Sopian mengatakan sebelumnya Melakukan Test Swab PCR di RS Bhayangkara Tebing Tinggi Pada Hari Minggu Tgl 18 Juli 2021.Dengan Hasil Swab Antigen Di Puskesmas Suka Damai yaitu Positif.
” Dari Hasil Keterangan Diatas Maka Tim Tracing Puskesmas Silinda Bersama Bhabinkamtibmas Kec.Silinda Melaksanakan Giat Tracing Terhadap Kontak Erat Dengan Herianto Manurung Dan Ditemukan Sebanyak 9 (Sembilan)Orang,”tandasnya.


Lanjutnya, Bhabinkamtibmas Dan Tim Tracer Menghimbau Agar Tetap Mematuhi Impresi No.6 Tahun 2020 Tentang Peningkatan Disiplin Dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan Dalam Pencegahan dan Pengendalian Penyebaran Virus Covid 19.
Turut Hadir yaitu Tim Tracer/Survailen Puskesmas Silinda, Eva Rosenika Simarmata. (Survailen), Desi Artika Pandiangan,Amd.Fam.(Tracer), David Syahputr Nduru (Tracer), Selfi Suci Ramayanti (Analis)
– Bhabinkamtibmas Kec.Silinda, AIPDA Alexander V Meliala dan AIPDA Rahman Purba,SH. (Dmk)

Bagaimana Reaksi Anda?
Suka
1
Suka
Waww
0
Waww
Haha
0
Haha
Sedih
0
Sedih
Lelah
0
Lelah
Marah
0
Marah

Berita dengan Judul: Gerak Cepat, Polsek Kotarih Tracer 9 Orang Karyawan PT. Cinta Rakyat pertama kali terbit di: Berita Terkini, Kabar Terbaru Indonesia – Liputan4.com oleh Reporter : Sarianto Damanik