Berita  

Eka Sesalkan Telatnya Pembayaran Gaji ASN Guru

eka-sesalkan-telatnya-pembayaran-gaji-asn-guru

Liputan4.com PANDEGLANG- Pegawai negri sipil (PNS) guru tingkat SD/SMP di kabupaten Pandeglang mengeluh gaji november tahun ini belum cair padahal normalnya
tanggal 1 awal bulan.

Tb Sofyan salah satu guru SD di Kecamatan Sumur Pandeglang, belum menerima penjelasan soal keterlambatan penerimaan gaji khususnya untuk guru SD.”


“Guru dilapangan mengeluh karena persoalannya punya anak, dapur, dan berhutang ke warung tetangga, jadi guru-guru mengeluh” kata Yayan, yang juga pengurus PGRI Sumur, “Yayan berharap gaji di terima secara normal untuk kebutuhan sehari-hari keluarga.jumat (12/11/21)

Di tempat yang berbeda Eka Supritna Wakil Ketua Dewan pendidikan Kabupaten Pandeglang, “Membenarkan keterlambatan gaji untuk SD/SMP.”

Eka sangat sesalkan telatnya pembayaran gaji ASN guru,
Ia menduga alasan keterlambatan gaji dari adalah Disdik belum selesai input RKA dana BOS dana BOP di SIPKD, belum cetak DPPA
dan belum verifikasi DPPA. Eka mendesak kepada pengelola manajemen BOS dan gaji di instansi Disdikbud untuk bekerja optimal dan berikan pelayanan terbaik, tutupnya
(Rusli/Hs)

Berita dengan Judul: Eka Sesalkan Telatnya Pembayaran Gaji ASN Guru pertama kali terbit di: Berita Terkini, Kabar Terbaru Indonesia – Liputan4.com oleh Reporter : L4Banten