LIPUTAN4.COM / Nias Barat / – Syukuran kejuaraan Klub Galido pada pertandingan sepak bola dalam Rangka Memeriahkan HUT Ke-77 KEMRI Kecamatan Mandrehe, Senin, 22/08/2022
Klub Galido berhasil memenangkan Pertandingan atas ODAFA FC dengan Skor 5 : 1.
Pada acara itu sekaligus dilaksanakan Pengukuhan Kepengurusan Klub Galido Periode 2022–2025, Ketua, Restueli Gulo, S.Sos, Ketua I Manase Gulo, S.Pd, Sekretaris, Sadarieli Gulo, S.Pd dan Bendahara, Ridoiman Zai, S.Th
Untuk diketahui, bahwa Klub Galido ini merupakan klub gabungan dari 5 Desa di Kecamatan Mandrehe yang terdiri dari; Desa Iraonogambo, Desa Lasarabaene, Desa Fadorobahili, Desa Tumori Faekhu dan Desa Tuho’owo.
Acara yang dilaksanakan di Desa Iraonogambo tersebut dihadiri oleh Bupati Nias Barat, Khenoki Waruwu, Sekda Prof. Dr. Fakhili Gulo dan Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan, Ernawati Gulo, S.Pd.,MM.
Yun Zeb
Berita dengan Judul: Bupati Nisbar Hadiri Syukuran Kejuaraan Galido pertama kali terbit di: Berita Terkini, Kabar Terbaru Indonesia – Liputan4.com. oleh Reporter : Juniria Zebua