Ada Apa Dengan Dinas Kebersihan Lingkungan III Pulo Brayan Bengkel Baru

INFAKTA.com– Medan

Ada yang aneh dilingkungan 3 PBB Baru,  petugas sampah yang berinisial M, tidak mau mengangkut sampah tepatnya di kediaman Ketua PWDPI Sumut.


Hal yang membingungkan petugas sampah ini sudah diminta beberapa kali juga tidak bersedia mengangkat sampah rumah ketua PWDPI Sumut Michael J Pasaribu S.Kom. 06 Oktober 2024.

Menurut informasi yang ditemukan di lapangan kepada jurnalis INFAKTA , sudah hampir setahun petugas sampah yang berinisial M tidak bersedia mengangkat sampah dari rumah ketua PWDPI Sumut dan Pimpinan redaksi Sumut Michael J Pasaribu S.kom.

Ketika diminta keterangan dari petugas sampah berinisial M beliau tidak bersedia. Hal yang membingungkan ada beberapa rumah di GG. Hiligeo2 yang petugas berinisial M tidak mau mengangkat. Pilah pilih rumah yang mau diangkut sampahnya. Ada juga petugas sampah dari lingkungan sebelah mengambil sampah tepatnya di GG. Hiligeo2. Apakah manejemen yang tidak baik atau oknum petugas sampah yang nakal.

Info yang di peroleh dilapangan banyak kutipan yang tidak sesuai dengan ketentuan dari kelurahan. Ketika jurnalis INFAKTA menjumpai Bapak Lurah PBB baru Efendi Singa di tanyak berapa tarif sampah sesungguhnya perbulan  Bapak Lurah yang dikenal sangat akrab dengan Jurnalis dan warga mengatakan 11 ribu sampai 25 ribu/ rumah.

Tetapi fakta dilapangan banyak warga membayar lebih dari sesuai yang seharusnya. Ada juga warga mengatakan Rp.75.000 – Rp. 100.00 /angkut di kutip. Hingga berita ini di muat sampah di depan Rumah  Pimred wilayah Sumut INFAKTA masih belum juga diangkut.(DS)